ETIKA BISNIS
ABSTRAK
Bisnis
adalah salah satu cara manusia untuk mencari penghasilan,bisnis tidak dapat
dipisahkan dalam kehidupan manusia sehari-hari,baik bisnis yang berskala kecil
sampai skala besar.Dengan etika bisnis produsen tidak akan merugikan konsumen
dan mendapat penghasilan yang halal serta maksimal dan menjaga kesetian
konsumen.
PENDAHULUAN
Bisnis
adalah salah satu cara manusia untuk mencari penghasilan,bisnis tidak dapat
dipisahkan dalam kehidupan manusia sehari-hari,baik bisnis yang berskala kecil
sampai skala besar.Dalam hal ini pebisnis ingin sekali mendapatkan keuntungan yang yang memenuhi target,yang
pada akhirnya tidak mempedulikan etika bisnis,tidak mempedulikan konsumen dan
lebih cenderung mencari keuntungan yang sebanyak-banyaknya.
LANDASAN TEORI
Pengertian
etika bisnis menurut parah ahli
- Menurut Brown dan Petrello ( 1976)
etika bisnis : “Business is an instituation which produces goods and service
demanded by people” yang berarti bahwa bisnis ilaha suatu lembaga yang
menghasilkan barang atau jasa yang dibutuhkan oleh masyarakat. Apabila
kebutuhan masyarakat meningkat, maka lembaga bisnis pun akan meningkat pula
perkembangannya untuk memenuhi kebutuhan tersebut, sambil memperoleh laba.
- Menurut Velasquez ( 2005) etika
bisnis merupakan studi yang dikhususkan mengenai moral yang benar dan salah.
Studi ini berkonsentrasi para standar moral sebagaimana diterapkan dalam
kebijakan, instutusi, dan perilaku bisnis.
Jadi
dapat disimpulkan bahwa etika bisnis merupakan studi formal dan bagaimana
standar itu diterapkan ke dalam sistem dan organisasi yang digunakan masyarakat
modern untuk memproduksi dan mendistribusikan barang dan jasa dan diterapkan
kepada orang-orang yangada di dalam organisasi.
METODOLOGI PENELITIAN
Metodologi
penelitian
Menggunakan
data primer
Data
primer diperoleh secara langsung terhadap objek dimana data diperoleh langsung
dari informasi melalui wawancara dan hasil yang diperoleh dengan meneliti
tempat tersebut.
Menggunakan
data sekunder
Data
sekunder adalah data yang diambil dari beberapa buku dan referensi lainnya yang
berhubungan dengan etika bisnis.
PEMBAHASAN
Contoh kasus dalam etika bisnis yang diangkat adalah mengenai usaha bisnis hariad adalah “usaha penjualan gorengan dengan menggunakan minyak yang digoreng beserta plastiknya”
Jenis usaha untuk menunjang kehidupan banyak sekali kita temui dalam kehidupan sehari-hari.Tidak hanya mendatangkan keuntungan besar,namun tidak sedikit yang menjalankan usaha kecil-kecilan.
Contoh kasus dalam etika bisnis yang diangkat adalah mengenai usaha bisnis hariad adalah “usaha penjualan gorengan dengan menggunakan minyak yang digoreng beserta plastiknya”
Jenis usaha untuk menunjang kehidupan banyak sekali kita temui dalam kehidupan sehari-hari.Tidak hanya mendatangkan keuntungan besar,namun tidak sedikit yang menjalankan usaha kecil-kecilan.
Bisnis
berjualan gorengan banyak sekali kita jumpai di pinggir jalan,hampir di setiap
depan mini market pasti menemui tukang berjualan gorengan.Tapi sebagian tukang
yang berjualan khususnya di kota besar sepereti Jakarta dan sekitarnya,banyak
yang menghalalkan segala cara agar mencapai keuntungan yang besar,agar gorengan
dapat terlihat menarik mereka tidak segan-segan menggoreng bahan baku beserta
bungkus plastiknya,agar terlihat lebih menarik dan lebih renyah.
Istilah plastik mencakup produk polimerisasi sintetik atau semi-sintetik. Mereka terbentuk dari kondensasi organik atau penambahan polimer dan bisa juga terdiri dari zat lain untuk meningkatkan performa atau ekonomi. Ada beberapa polimer alami yang termasuk plastik. Plastik dapat dibentuk menjadi film atau fiber sintetik. Nama ini berasal dari fakta bahwa banyak dari mereka "malleable", memiliki properti keplastikan. Plastik didesain dengan variasi yang sangat banyak dalam properti yang dapat menoleransi panas, keras, "reliency" dan lain-lain. Digabungkan dengan kemampuan adaptasinya, komposisi yang umum dan beratnya yang ringan memastikan plastik digunakan hampir di seluruh bidang industri.
Istilah plastik mencakup produk polimerisasi sintetik atau semi-sintetik. Mereka terbentuk dari kondensasi organik atau penambahan polimer dan bisa juga terdiri dari zat lain untuk meningkatkan performa atau ekonomi. Ada beberapa polimer alami yang termasuk plastik. Plastik dapat dibentuk menjadi film atau fiber sintetik. Nama ini berasal dari fakta bahwa banyak dari mereka "malleable", memiliki properti keplastikan. Plastik didesain dengan variasi yang sangat banyak dalam properti yang dapat menoleransi panas, keras, "reliency" dan lain-lain. Digabungkan dengan kemampuan adaptasinya, komposisi yang umum dan beratnya yang ringan memastikan plastik digunakan hampir di seluruh bidang industri.
KESIMPULAN DAN SARAN
Kesimpulan
dari kasus ini,etika bisnis dalam berbisnis harus lebih di sosialisasikan agar
dapat di gunakan dalam berbisnis yang baik.Dengan etika bisnis yang baik para
pebisnis lebih memperhatikan produk mereka.
Sarannya
kepada pelaku bisnis,jangan hanya memikirkan keuntunga semata.Karena berbuat
curang atau merugikan orang lain adalah perbuatan dosa,dengan etika bisnis
produsen dapat mencari keuntungan yang halal.
Dengan sikap yang
jujur ,sopan dan memberikan hak yang layak untuk para konsumennya agar lebih
puas dengan kinerja dan pelayanan yang diberikan oleh pengusaha tersebut
REFRENSI :
1.
http://erniritonga123.blogspot.com/2010/01/definisi-etika.html
2.
http://id.wikipedia.org/wiki/Bisnis
3.
http://id.wikipedia.org/wiki/Etika_bisnis
4.
http://id.wikipedia.org/wiki/Plastik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar